Membuat ruang tamu keluarga yang nyaman dan santai
Helloshabby.com – Ruang keluarga adalah jantung dari sebuah rumah. Di dalam sebuah ruang keluarga setiap anggota keluarga dapat berkumpul dan saling berbagi cerita.Kini bukan lagi zamannya sebuah ruang keluarga tampil kaku. Ruang keluarga tak hanya sebuah ruang yang terdiri dari satu set sofa dengan meja tamu di tengah-tengahnya untuk sama -sama menonton televisi yang ditempatkan di sebuah meja konsol.
Ruang keluarga masa kini mampu menampung aktivitas dan minat setiap anggota keluarga. Oleh karena itu, berbagai hal patut dipertimbangkan agar kenyamanan tidak hanya dirasakan oleh orang tua saja tapi juga anak-anak bahkan para kerabat.
Hal – Hal yang harus diperhatikan dalam membuat ruang tamu yang nyaman adalah :
Ciptakan Ruang Tamu Yang Nyaman dan Rapi Dengan Ornamen Hiasan Dinding
Ciptakan Ruang Tamu Dengan Sinar Matahari Yang Bisa Masuk Kedalam Rumah Agar Rumah Lebih Asri
Ciptakan Ruang Tamu Shabby, Agar Tamu Anda Terpukau dan Betah Memanjakan Mata Di rumah Anda